Rollingstone
999 Kopi Album Baru Seringai Edisi Istimewa Habis Terjual dalam Waktu Dua Hari
Album penuh kedua Seringai, Taring, telah dijual untuk kali pertama pada Rabu (11/7) lalu. Seperti dijanjikan oleh pihak band, terdapat dua versi yang berbeda untuk album pertama mereka sejak Serigala Militia lima tahun silam ini, yaitu regular version dandeluxe version yang dicetak terbatas sebanyak 999 kopi.
Jumat, 13 Jul 2012 20:27 WIB







































