Resor Konservasi Wilayah Cilacap BKSDA Jateng berencana segera menyelidiki dugaan keberadaan macan di Grumbul Kepetek, Desa Windunegara, Kabupaten Banyumas.
Pencarian wisatawan asal Bekasi yang hilang terseret ombak Pantai Parangtritis terpaksa dihentikan setelah tim SAR gabungan melakukan operasi selama sepekan.