Mantan Wakil Presiden Tri Sutrisno kembali tidak memenuhi panggilan Komnas HAM. Mantan Panglima ABRI itu akan dimintai keterangan terkait kasus pembantaian Talang Sari.
Baihaqi ditangkap militer Filipina 17 Februari 2008 lalu di Barangai. Namun RI belum tahu kapan pria yang diduga terlibat jaringan teroris itu diadili.
Diduga terlibat pembunuhan warga sipil, mantan Komandan Distrik Militer (Dandim) 0309/Solok, Sumatera Barat, Letkol Inf Untung Sunanto digiring ke pengadilan militer.
Setelah 17 bulan mengasingkan dirinya di Inggris, Thaksin Sinawatra kembali ke Thailand. Sampai di negaranya, bos Manchester City itu langsung ditangkap polisi.
Seorang pria Korea mendapatkan penghargaan nasional dan berhak atas subsidi pemerintah. Dia dinilai berjasa selama ikut wajib militer karena ... mengalami kebotakan.
Masih ingat tragedi berdarah di Alas Tlogo, Pasuruan? Berkas kasus tersebut sudah dilimpahkan ke Pengadilan Militer Surabaya dan tinggal menunggu jadwal sidang.
Sebagai 'pengintip' segala hal yang berada di balik baju Anda, body scanner ProVision memang cukup mengganggu privasi. Namun jangan khawatir, sebab bentuk tubuh akan dicitrakan kabur.