Pembangunan Ibu Kota Nusantara (IKN) Tahap 1 sudah 70 %. Proyek dikebut mengejar target fungsionalisasi Kawan Inti Pusat Pemerintah (KIPP) IKN di tahun 2025.
PT Pertamina menjelaskan kelangkaan BBM di Bengkulu akibat pendangkalan pelabuhan. Mereka berupaya normalisasi distribusi dan mengatur pembelian di SPBU.
DTSEN mencatat ada lebih dari 15 juta penyandang disabilitas. Dari jumlah tersebut, penyandang disabilitas terbanyak merupakan penyandang disabilitas netra.