detikNews
Ribuan Orang Demo Tuntut Kewarganegaraan AS bagi Imigran Gelap
Puluhan ribu orang berunjuk rasa di seluruh wilayah AS menuntut kewarganegaraan untuk jutaan imigran gelap. Di Washington DC massa berkumpul di luar gedung Capitol dan lebih dari 1.000 orang lainnya berdemonstrasi di Atlanta.
Kamis, 11 Apr 2013 18:05 WIB







































