detikHealth
BPOM: Permen Karet Pembangkit Libido Berbahaya!
Obat kuat ilegal yang dijual secara online makin beragam wujudnya. Jika biasanya berbentuk tablet dan serbuk alias puyer, kini tersedia juga dalam bentuk permen karet.
Kamis, 31 Jan 2013 16:13 WIB







































