detikFood
Modal Rp 50 Ribu, Bisa Makan Enak dan Puas di Wilayah Blok M!
Memasuki tengah bulan, tetap bisa makan enak di sekitaran Blok M. Mulai dari sate, sop kaki kambing, ayam goreng legendaris, hingga bakmi terkenal ada di sini.
Selasa, 15 Jan 2019 11:10 WIB







































