Wakil Presiden ke-10 dan ke-12 RI, Jusuf Kalla, merespons seruan Pilpres 2024 berjalan satu putaran. JK menilai pilpres satu putaran tidak mudah untuk saat ini.
Presiden Joko Widodo (Jokowi) menyampaikan pesan dukanya atas meninggalnya eks Menko Kemaritiman Rizal Ramli. Mendiang Rizal Ramli meninggal semalam di Jakarta.