detikNews
Publik Ingin Reshuffle Kabinet Terbatas
Hasil polling terbaru Kelompok Diskusi dan Kajian Opini Publik Indonesia (kedaiKOPI) menunjukkan sebagian besar responden menginginkan Presiden Joko Widodo merombak kabinet secara terbatas. Masyarakat berharap pemerintahan Jokowi-JK lebih optimal setelah penyegaran tersebut.
Kamis, 11 Jun 2015 10:32 WIB







































