Sebuah rumah yang dirancang sekaligus menjadi tempat tinggal pelukis JMW Turner segera diselamatkan dari kerusakan. Heritage Lottery Fund menyumbang dana senilai Rp 26 miliar untuk restorasi.
Seekor ikan tuna bluefin lagi-lagi berhasil dijual dengan harga fantastis. Kali ini nilainya mencapai ratusan juta rupiah! Meski demikian, harga tersebut tergolong rendah jika dibandingkan dengan hasil lelang di tahun-tahun sebelumnya.
Populasi ikan Napoleon Wrasse (Cheilinus undulatus) di perairan Indonesia diperkirakan hanya tersisa 65.000 ekor, terancam punah. Banyak diburu karena khasiatnya.
Populasi ikan Napoleon Wrasse (Cheilinus undulatus) di laut Indonesia terus berkurang bahkan terancam punah. Bila ikan ini sampai punah maka akan berdampak terhadap ekosistem laut.
Populasi ikan Napoleon Wrasse (Cheilinus undulatus) di Lautan Indonesia hanya tersisa 65.000 ekor. Ikan ini sulit dibudidaya atau diternak oleh para nelayan.
Menteri Kelautan dan Perikanan Susi Pudjiastuti berencana membuat aturan pelarangan penangkapan ikan Napoleon Wrasse (Cheilinus undulatus). Apa alasannya?
Bluefin tuna alias tuna sirip biru dari Samudera Pasifik sering digunakan dalam sushi dan sashimi berkualitas tinggi. Sayang, ikan ini dan beberapa spesies lainnya kini berisiko punah akibat konsumsi besar-besaran secara global.