Puluhan ribu warga Bangladesh mengabaikan larangan pemerintah untuk tidak berpergian. Demi menghadiri pemakaman Moulana Zubair Ahmed Ansari pada Sabtu (19/4).
Kondisi jembatan gantung di Kampung Baru, Medan Maimun, Sumut, sangat memprihatinkan. Warga yang melintas harus ekstra hati-hati agar tak terperosok ke sungai.
"Musim kemarau ini potensi bencana yang paling sering terjadi adalah kebakaran. Data yang ada, hampir setiap hari kebakaran terjadi di kota Medan," kata Akhyar.
Kabar gembira datang dari Wagub Jateng, Taj Yasin Maimoen. Anak keempatnya baru saja lahir dan memiliki weton sama dengan kakeknya, almarhum KH Maimoen Zubair.
PKB dan PPP membuka ruang koalisi untuk Pilkada Banyuwangi 2020. Kedua partai sepakat memilih bacabup-bacawabup dari kader NU sebagai pengganti Bupati Anas.