Mantan bintang cilik Agnes Monica boleh berbangga hati. Di ajang Anugerah Musik Indonesia 2004, ia bersaing dengan penyanyi senior Krisdayanti untuk memperebutkan penghargaan Artis Solo Pop Wanita Terbaik.
Penyanyi solo pendatang baru, Dassnal, yakin kalau albumnya bisa diterima dengan baik oleh pecinta musik Indonesia. Ia juga percaya musik gaya brit pop yang diusungnya punya kelebihan tersendiri.
Jarum jam menunjukkan angka 23.00 WIB, ketika sebuah ranjang didorong beberapa tenaga medis memasuki mobil ambulans. Di atasnya sesosok tubuh terbaring diam.
Hampir sepuluh tahun Siti Nurhaliza mewarnai industri musik Asia dan Indonesia. Kini, penyanyi cantik dari Malaysia itu akan meluncurkan karya terbarunya, “Prasasti Seni”.
Teknik permainan piano Maksim memang tak diragukan lagi. Malam ini, Selasa (27/4/2004), Maksim menunjukkannya pada penonton Jakarta. "Dentuman" pianonya memang sangat memukau, tapi.....