detikNews
Pemerintah Siapkan 12 PP, 5 Perpres dan Anggaran Rp 19 T untuk SJSN
Pemerintah akan meluncurkan Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) pada 31 Desember 2013 besok. Pemerintah sudah menyiapkan 12 PP dan 5 Perpres untuk pelaksanaan SJSN tersebut.
Senin, 30 Des 2013 15:59 WIB







































