detikHot
Minimalisnya Konser Cake di Jakarta
Kamis (24/3/2005) malam, grup musik asal Amerika Serikat, Cake, menggelar konsernya di Tenis Indoor Senayan, Jakarta. Seperti apa konsernya? Minimalis!
Jumat, 25 Mar 2005 00:32 WIB







































