detikSport
Sempurnanya Novak Djokovic
Untuk kali pertama Novak Djokovic mencapai final Paris Masters. Lajunya mantap dan Rafael Nadal yang ditaklukkan di semifinal pun angkat topi. Tak keliru jika Djokovic menyebut dirinya tampil sempurna.
Minggu, 15 Nov 2009 06:13 WIB







































