detikFinance
OJK Digugat ke MK, Ini Kata Ketuanya
Sejumlah aktivis menggugat sejumlah pasal di Undang-undang Otoritas Jasa Keuangan ke Mahkamah Konstitusi. Para penggugat menganggap peran OJK bertentangan dengan UUD 1945.
Kamis, 18 Sep 2014 16:42 WIB







































