detikNews
SBY Minta Pemda Tingkatkan APBD Pendidikan
Pemkot Tangerang dinilai membuat terobosan dengan mengalokasikan APBD pendidikan 42 persen. Pemda lain diminta mencontoh kebijakan itu.
Rabu, 03 Jan 2007 19:04 WIB







































