detikInet
Spyware Israel Dijual ke Iran
Produk spyware buatan perusahaan teknologi asal Israel, Allot Communications, dijual ke negara yang menjadi musuh mereka, Iran. Pemerintah Israel pun segera melakukan investigasi.
Selasa, 27 Des 2011 14:53 WIB







































