detikNews
Menteri Tedjo Buka Munas Peradi di Makassar
Menko Polhukam Tedjo Edhy Purdijatno resmi membuka Munas Perhimpunan Advokat Indonesia (Peradi) ke-2, yang digelar di hotel Clarion, Makassar, kamis (26/3/2015) malam. Tedjo mewakili Wapres Jusuf Kalla yang sebelumnya dijadwalkan membuka Munas tersebut.
Kamis, 26 Mar 2015 22:30 WIB







































