detikNews
Pindad Masih Tergantung Pasokan Mesiu Asing
Divisi Munisi Pindad mampu memproduksi 100.000 butir peluru dan bom dengan aneka ukuran dan kaliber. Sayangnya untuk propelen atau bubuk mesiu, Pindad masih mengimpor dari negara asing.
Senin, 03 Nov 2008 06:01 WIB







































