detikNews
Nazar Kemenangan, Dua Pendukung Aher-Deddy Cukur Janggut
Ahmad Heryawan-Deddy Mizwar resmi ditetapkan KPU sebagai gubernur dan wakil gubernur Jabar terpilih periode 2013-2018. Dua pendukung Aher-Deddy rela janggutnya dicukur sebagi tanda nazar mensyukuri kemenangan.
Minggu, 03 Mar 2013 17:55 WIB







































