Pemerintah Spanyol mengambil tindakan preventif atas virus Corona yang makin mewabah. Duel klub-klub Spanyol menghadapi klub Italia dihelat tanpa penonton.
Liga Italia bisa dihadiri penonton musim depan. Namun ada syaratnya, yakni tak ada lagi peningkatan signifikan jumlah kasus COVID-19 di negeri pizza tersebut.
Langkah Italia mengantisipasi virus corona membuat sejumlah laga sepakbola dimainkan tanpa penonton. Ada sinyalemen hal itu bisa segera berubah. Sudah aman?
Juventus akan melawat ke AS Roma di pekan ke-19 Liga Italia. Pelatih Juventus Maurizio Sarri mengungkap seberapa berbahayanya AS Roma polesan Paulo Fonseca.
Maurizio Sarri memecahkan rekor unik saat membawa Juventus meraih Scudetto musim ini. Dia kini menjadi pelatih tertua yang berhasil menjuarai Liga Italia.
Carlo Ancelotti angkat bicara terkait keputusan Napoli memecat dirinya akhir tahun lalu. Menurut Don Carlo, langkah Il Partenopei tersebut sudah tepat.