Gubernur Luruskan Angka Golput di Pilgub Jatim
Gubernur Jawa Timur Imam Utomo gerah dengan prediksi tingginya jumlah golput. Dia pun meluruskan versi sejumlah lembaga survei. "Hitungan saya hanya 20%," tegasnya.
Kamis, 24 Jul 2008 19:36 WIB







































