detikFinance
Apel di Tengah Kebun Sawit, Sudirman Said Minta TNI AD Kawal Kedaulatan Energi
Menteri ESDM Sudirman Said hadir dalam acara Apel Danrem dan Dandim Terpusat 2014 TNI Angkatan Darat. Apel ini dilaksanakan di tengah kebun sawit di Pangkalan Bun, Kalimantan Tengah.
Jumat, 05 Des 2014 08:50 WIB







































