Bulan Ramadan bisa dimaknai sebagai bulan untuk menggugurkan dan melunturkan sisa-sisa pemikiran dan perilaku jahiliah dan kemudian menumbuhkan kecerdasan.
Meski berjualan burger di pinggir jalan. Tapi penjual burger ini rela memberikan burger gratis untuk setiap orang yang tak memiliki uang atau kelaparan.
Berbagi kebaikan bisa dilakukan dengan orang terdekat. Ibu ini, misalnya, pilih berbagi bekal untuk teman anaknya yang ternyata selama ini kelaparan di kelas.
Mengajarkan si kecil untuk puasa butuh kesabaran. Sebab si kecil kerap merasa kelaparan atau haus berlebih sehingga tidak kuat untuk menjalankan ibadah puasa.