detikNews
Mantan Presiden Tunisia Ben Ali Divonis 20 Tahun Penjara
Pengadilan militer Tunisia menjatuhkan vonis 20 tahun penjara kepada presiden terguling Zine el Abidine Ben Ali. Vonis dijatuhkan atas berbagai dakwaan termasuk hasutan untuk membunuh.
Rabu, 13 Jun 2012 17:22 WIB







































