detikNews
Indonesia dan Tenggelamnya Sundaland
Seorang peneliti dari Oxford, Inggris, Stephen Oppenheimer meyakini kalau Indonesia dan sekitarnya pernah menjadi benua dan tempat peradaban manusia di penghujung Zaman Es. Oppenheimer menyebut benua ini Sundaland. Apakah yang membuat benua ini tenggelam?
Kamis, 21 Okt 2010 13:48 WIB







































