Sepakbola
Dyer Picu Masalah di Newcastle
Ulah Kieron Dyer membuat kesal petinggi Newcastle United. Gelandang internasional Inggris terlalu sering membangkang dan oleh sebab itu akan dijual jika ada yang meminatinya.
Selasa, 17 Agu 2004 20:00 WIB







































