Massimiliano Allegri bisa saja melanjutkan kariernya di Prancis. Paris St. Germain dikabarkan mulai mengajak bicara mantan pelatih AC Milan dan Juventus itu.
Real Madrid lagi-lagi tak berdaya tanpa bek sekaligus kaptennya, Sergio Ramos. Torehan buruk itu dipertajam usai kekalahan di tangan Shakhtar Donetsk 2-3.