Seorang napi LP Banda Aceh yang kabur pada November 2018 lalu kembali dibekuk. Napi berinisial FP ini ditangkap setelah kepergok menjadi pengedar sabu.
Gunung Luhur di Banten menjadi viral karena panoramanya yang disebut bak Negeri di Atas Awan. Akibatnya, kunjungan wisatawan pun kini membludak di sana.
Yoga Malam Minggu GBK beraktivitas di Kompleks GBK. Duo penggagasnya, Amelia Novianti N dan Endah Cyntia Nuriska, mengajak peserta tanpa pungutan biaya.
Mendekam di penjara tidak membuat M Iqbal, Zulfikar, dan Roni Munandar jera. Setelah bebas dari penjara, ketiganya malah menjadi satu sindikat penjual sabu.
Seorang bocah berusia 2 tahun 5 bulan, Muhammad Ibrahim Ramadan Alias Akil ditemukan tewas setalah kerap dianiaya ayah tirinya, Riki Ramadhan Sitepu (30).