detikNews
DVD Bajakan Jadi Pilihan Pecinta Film Asing yang Kecewa
Pecinta film di Indonesia tidak akan kesulitan menikmati film-film baru garapan Hollywood dan Eropa. DVD bajakan pun akan menjadi pilihan jika pemerintah terus menerapkan kebijakan larangan film Hollywood masuk ke Indonesia itu.
Sabtu, 19 Feb 2011 15:08 WIB







































