detikInet
Stuxnet, Virus Pengincar Nuklir yang Bernilai Jutaan Dolar
Dilihat dari kode penyusunnya, Stuxnet diduga kuat dirancang untuk mensabotase pembangkit listrik tenaga nuklir di Iran. Aplikasi jahat ini bukanlah virus biasa, nilainya begitu tinggi hingga mencapai jutaan dolar.
Kamis, 18 Nov 2010 09:23 WIB







































