detikHot
'Seventeen' Jadi Korban Tsunami, Jokowi Diminta Jadikan 22 Desember Hari Duka Musik
Tiga personel 'Seventeen' meninggal dunia dalam peristiwa tsunami Banten pada Sabtu (22/12) lalu. Tanggal tersebut diusulkan menjadi hari duka musik Indonesia.
Jumat, 28 Des 2018 11:14 WIB







































