Banyak pihak telah memperkirakan Partai Republik akan meraih mayoritas kursi di DPR dalam pemilu sela yang digelar di AS. Nyatanya, sejauh ini Partai Republik memang mengungguli Partai Demokrat dalam perolehan kursi DPR.
Presiden Amerika Serikat (AS) Barack Obama mengaku tidak menyesal akan sikapnya yang membela hak-hak muslim untuk membangun sebuah masjid di dekat lokasi serangan teroris 11 September 2001 di New York, AS.
Parlemen AS menyetujui dana untuk membiayai penambahan tentara AS di Afghanistan sebesar 33 miliar dolar AS atau setara dengan Rp 298,7 triliun. Namun hal ini menuai komplain dari kubu Partai Demokrat.
Beberapa anggota kelompok milisi Kristen di Michigan telah ditangkapi FBI terkait rencana jahat mereka. Menurut para pakar, aktivitas militan di AS meningkat dikarenakan lemahnya perekonomian dan presiden AS berkulit hitam.