Rizki DA menggugat cerai Nadya Mustika. Ia mengungkap alasannya menggugat cerai sang istri usai menjalani sidang di Pengadilan Agama Bandung pada Kamis (9/12).
Sebelumnya Rizki DA pernah berbicara soal menalak cerai istrinya, Nadya Mustika. Kini dengan santai Iki menjawab adanya kemungkinan rujuk dengan Nadya.
PA Bandung mengabulkan gugatan cerai Rizki DA terhadap istrinya Nadya Mustika. Rizki dan Nadya resmi bercerai jika ikrar talak dibacakan di hadapan sidang.
Rizki DA menalak dua kali istrinya, Nadya Mustika Rahayu. Humas Pengadilan Agama Bandung mengatakan hal itu belum sah jika belum divonis di persidangan.