detikSport
Pole Pertama Musim Ini Milik Vettel
Setelah ditunda akibat hujan kemarin, Kualifikasi GP Australia kembali dilanjutkan. Yang menguasai pole position pertama kalinya musim ini adalah Sebastian Vettel, mengungguli Mark Webber dan Lewis Hamilton.
Minggu, 17 Mar 2013 08:04 WIB







































