Turki menolak seruan Arab Saudi cs untuk menutup pangkalan militernya di Qatar. Disebutkan bahwa pangkalan itu merupakan penjamin keamanan di kawasan Teluk.
Slowakia belum mengakui Islam sebagai salah satu agama resmi. Namun demikian, tak menghalangi dua wanita Slowakia ini menemukan jalan spiritualnya dalam Islam.
Puasa di Amerika Serikat (AS) tahun ini mencapai 16,5 jam lamanya. Muslim Indonesia yang berpuasa di Ohio, AS pun ditanya-tanya tentang puasa yang panjang itu.
Memasuki Ramadan, Lindsay Lohan sempat mengucapkan 'Happy Ramadan' di Instagram. Ia juga dikabarkan puasa yang rencananya akan dilakukan sampai Hari Raya.
Belum lama ini, penyanyi Afgan Syahreza menghabiskan waktu liburnya ke Turki bersama teman dekatnya, Rossa. Keduanya pun menjajal naik balon udara. Cie!