Februari identik dengan bulan penuh cinta, terlebih di tanggal 14 Februari. Kehabisan ide untuk mengungkapkan rasa kasih sayang? Nah, 5 aplikasi mobile ini mungkin bisa membantu Valentine Anda agar lebih romantis.
Mata minus dan berkacamata bukan berarti Anda tidak bisa tampil cantik dengan riasan. Namun terdapat sedikit tips cara bermake-up bagi wanita berkacamata.
Sejak diadakan pertama kali pada tahun 2010, Young Caring Professional Award (YCPA) telah menjadi komunitas dan bagian dari keluarga besar Martha Tilaar Group.
Satu lagi film omnibus yang akan menyapa pecinta film di Indonesia. Film yang mengambil judul '3 SUM' itu akan segera tayang di seluruh bioskop Indonesia 31 Januari 2013.
Tren film omnibus yang sempat mewarnai layar lebar Tanah Air pada 2012 lalu, kembali berlanjut tahun ini lewat '3Sum The Movie'. Film itu akan menyuguhkan tiga cerita berbeda yang menarik.
Mengaku pecinta hewan? Mungkin Anda bosan berlibur di safari atau kebun binatang. Anda bisa mencoba aktivitas yang lebih ekstrem bersama hewan-hewan keren di seluruh dunia. Mau tahu apa saja, yuk disimak!
Wanita biasanya identik dengan segala sesuatu yang lucu dan menggemaskan mulai dari barang hingga destinasi wisata. Tak hanya itu, hotel yang lucu pun ikut jadi sasaran traveler wanita saat liburan, seperti 4 hotel ini.
Selain bertabur aneka hotel berbintang, ternyata Bandung juga punya hotel unik, Pet Inn namanya. Hotel ini dibuat khusus untuk hewan perliharaan. Berbagai fasilitas pun disediakan, mulai kamar tidur hingga tempat bermain. Lucu!