detikNews
PT KAI Dukung Langkah Jokowi Tempatkan Satpol PP di Perlintasan KA
Gubernur DKI Joko Widodo berencana akan menempatkan satpol PP atau petugas dinas perhubungan di setiap perlintasan kereta di Jakarta. Langkah ini pun di dukung penuh oleh PT KAI untuk memudahkan kerja petugas perlintasan kereta.
Sabtu, 14 Des 2013 07:02 WIB







































