Pemprov Sumsel akan menggelar apel kesiapsiagaan penanganan karhutla pada 15 Juli mendatang. Rencananya Menko Polkam Budi Gunawan akan hadir dalam apel itu.
Gubernur Jambi Al Haris melakukan kunjungannya ke kantor BNPB di Jakarta membahas isu karhutla dan bencana alam, Dalam kunjugannya dia meminta bantuan pusat.