Raffi Ahmad mengakui biasa-biasa saja kalau diterpa gosip miring yang menyerang personal. Akan tetapi, dia tak bisa cuek ketika dituduh terlibat pencucian uang.
Pengacara kondang Hotman Paris bela Raffi Ahmad soal dugaan pencucian uang yang diutarakan oleh Ketua Umum DPP Nasional Corruption Watch (NCW), Hanifa Sutrisna.
Hotman Paris hingga Inul Daratista mencurahkan isi hatinya terkait kenaikan pajak barang dan jasa tertentu (PBJT) jasa hiburan menjadi 40 sampai 75 persen.