detikNews
Marzuki Alie: Kalau Ada UU yang Dilanggar Perserta Konvensi, Ambil Sikap!
Sebelas orang yang terdiri dari sejumlah pejabat eksekutif dan PNS menjadi peserta Konvensi Capres PD. Presiden SBY yang juga sebagai Ketum PD telah memberikan sinyal kepada pejabat dan PNS yang menjadi peserta konvensi.
Kamis, 12 Sep 2013 11:44 WIB







































