detikNews
Benarkan Mahasiswa di Bima Tertembak, Polisi Masih Selidiki Jenis Peluru
Polisi memastikan Khairuddin, mahasiswa semester VI Universitas Taman Siswa, Bima, NTB, terluka tembak dalam bentrok aksi tolak kenaikan BBM di Bima. Peluru hingga kini masih bersarang dalam paha Khairuddin.
Kamis, 29 Mar 2012 14:57 WIB







































