Toyota Avanza menjadi salah satu model yang mendapat keringanan ini. Harga Toyota Avanza bulan Maret 2021 lebih murah antara Rp 12 jutaan hingga Rp 14 jutaan
Pengalaman detikOto saat servis Toyota Avanza Veloz 1.5 di tahun keempat, beberapa part sudah perlu diganti dan menghabiskan total biaya hingga Rp 2,7 juta.