Marcio Cabral di 2017, memenangkan kompetisi Wildlife Photographer of the Year pada kategori Animals in their Environment. Namun kemudian, gelarnya itu dicabut.
Kabar Chef Gordon Ramsay berubah menjadi seorang vegan, rupanya masih menarik perhatian. Bahkan organisasi PETA, turut membagikan tanggapan tentang hal ini.
Perusahaan agribisnis Australia, Elders, menyatakan "masih berkomitmen dalam perdagangan ekspor ternak" meski akan menjual tempat penggemukan sapi di Indonesia.