Polres Pasuruan Kota memasang kamera pemantau suhu tubuh untuk mencegah penyebaran corona. Semua anggota dan masyarakat yang datang diwajibkan melalui prosedur.
Nilai tukar dolar Amerika Serikat (AS) hari ini tercatat menguat ke level Rp 16.000. Hal ini disebabkan oleh pasar keuangan yang panik akibat virus corona.
BMKG memindahkan operasional peringatan dini tsunami mereka dari Jakarta ke Denpasar karena dampak PSBB DKI. Skenario ini dijalankan oleh Deputi Geofisika BMKG.
Prosedur pencegahan penyebaran corona belum maksimal di Dispendukcapil Kabupaten Mojokerto. Padahal kantor ini dikunjungi ratusan orang setiap harinya.