detikSport
Mundur dari Jabatan Menpora, Amali Pamit ke Para Pegawainya
Zainudin Amali memutuskan mundur dari jabatannya sebagai Menpora. Di hadapan para pegawainya, ia permisi undur diri.
Jumat, 10 Mar 2023 11:15 WIB