Menurut Sandiaga, deretan lampu yang berbentuk tulisan Asian Games itu akan membuat pemandangan Kali Item jadi lebih menarik jika dilihat dari Wisma Atlet.
Ketua DPRD DKI Prasetyo Edi Marsudi menyoroti persiapan DKI Jakarta dalam perhelatan Asian Games 2018, termasuk soal Kali Item yang ditutup dengan jaring.
Wagub DKI Sandiaga Uno mengakui kerja mesin penjernih air di Kali Item belum maksimal. Dia minta jajarannya menambah debit air agar penjernihan kali maksimal.
Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan akan menambah jumlah instalasi pengolahan air limbah (IPAL). Rencana awal, Pemprov DKI akan membuat 10 IPAL setiap tahun.