detikInet
Elon Musk Mau Ubah Tampilan X/Twitter, Netizen Protes
Elon Musk akan mengubah tampilan Twitter/X dengan menghilangkan tombol reply, repost, dan like di timeline. Pengguna X ramai-ramai memprotes rencana ini.
Jumat, 05 Jul 2024 12:45 WIB