TikTok mulai menjadi tujuan pengguna internet di Indonesia untuk mencari berita. 72% pengguna Indonesia mengonsumsi setidaknya satu video berita dalam sehari.
Dalam Laporan Dugaan Pelanggaran (LDP), investigator KPPU menduga TikTok telah melakukan keterlambatan dalam penyampaian notifikasinya selama 88 hari kerja.
Mahasiswa bernama Zyair Muzyaitir (22) didakwa melakukan provokasi lewat TikTok saat demo ricuh berujung pembakaran gedung DPRD Makassar pada Agustus 2025.
Pasar Loak Jatinegara, Jakarta Timur, ramai dikunjungi warga hari ini. Salah satu yang membuat pasar ini ramai ialah konten for your page (FYP) di TikTok.